Logo Universitas Pertamina
ID / EN
UKM PECINTA ALAM

Pada tanggal 20 September 2016, sekumpulan mahasiswa yang ingin meningkatkan rasa peduli terhadap lingkungan dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam ruang lingkup universitas pertamina sepakat untuk mendirikan sebuah organisasi berbasis Pecinta Alam Universitas Pertamina bernama “AKSAMALA”. “AKSAMALA” diambil dari bahasa sansekerta yang memiliki arti Tanda Kesucian, yang dianalogikan sebagai visi misi yang suci atau positif dari organisasi ini. Perwujudan dari kegiatan UKM ini tidak hanya terfokus menjelajahi alam dan berpetualang, tetapi juga dalam hal merawat alam itu sendiri.

Kegiatan Rutin
  • Pendakian gunung
  • Panjat tebing
  • Selusur goa
  • Reboisasi
  • Penyuluhan kepada masyarakat untuk menjaga lingkungan hidup juga akan dicanangkan dalam kegiatan unit Pecinta Alam.
Logo UKM
Media Sosial
© 2021 Universitas Pertamina.
All rights reserved