-
Beasiswa
-
Alumni
-
Pusat Unduhan
Judul Survei | Responden |
---|---|
|
"Thank you to Pertamina University for giving me the opportunity to pursue my bachelor's degree with a full scholarship." Diah Kemala Mutmainah
Industrial Engineer at PT. Ungaran Sari Garments
Chemistry Alumni 2021
Alumni Kimia 2021
|
|
"Di kampus UPer, saya belajar banyak tentang Kimia organik, anorganik, dan analitika. Selama berkuliah, saya aktif dalam berkegiatan dan berorganisasi, mulai dari organisasi UKM, himpunan, menjadi asisten dosen, bekerja part time di kampus, kegiatan volunteer di luar kampus, hingga mengikuti student exchange ke Universiti Teknologi Petronas (UTP), Malaysia.
Saat ini, saya bekerja sebagai Jr. Analyst QC di Laboratorium Quality Assurance (QA) PT Pertamina Lubricants melalui program BPS tahun 2021." Abelia Jessica
Jr. Analyst QC di Laboratorium Quality Assurance (QA) PT Pertamina Lubricants
Alumni Kimia 2020
|
|
"Selama berkuliah di UPer, saya banyak bertemu dengan orang-orang hebat yang berpengaruh bagi saya hingga titik ini. Selain itu, lingkungan dan fasilitas yang diberikan oleh UPer juga terbilang bagus untuk sebuah kampus baru." Airlangga Gusti Satya
Social Media Specialist PT. Food Retail Indonesia
Alumni Kimia 2020
|
|
"One important aspect of university life is the facilities provided by the campus. At UPER, I have been given exceptional research facilities, including professors with international backgrounds that have broadened my perspective, as well as collaborations between the campus and other institutions. Equally important are the courses, which serve as a primary source of information and have deepened my understanding of research, particularly in the field of Lithium-ion batteries, which is my current focus.
I am currently pursuing a doctoral program at National Taiwan University of Science and Technology, with a focus on the development of materials for lithium-ion batteries." Afif Thufail
Ph.D. Candidate, Advanced Electrochemical Battery and Biosensor Lab - National Taiwan University of Science and Technology
Alumni Kimia -
|
|
"Selama menjadi mahasiswa Universitas Pertamina, selain belajar di kelas saya mendapat banyak kesempatan mengembangkan potensi melalui praktikum dengan instrumen-instrumen yang modern. Saya juga berkesempatan menjadi ketua Olimpiade Kimia SMA tingkat nasional pada tahun 2019. Dan di tahun yang sama, saya mendapat kesempatan study abroad ke Universiti Teknologi Petronas Malaysia.
Kesempatan-kesempatan tersebut saya manfaatkan untuk menambah ilmu pengetahuan dan pengalaman. Terima kasih atas ilmu yang saya dapat selama berkuliah di UPer sehingga saat ini saya mampu berkarier sebagai Management Trainee di PT. Halmahera Persada Lygend, Maluku Utara." Farid Imam Hidayat
Management Trainee, PT Halmahera Persada Lygend
Alumni Kimia 2020
|